- Pastikan voltase dan ampere charger laptop Anda sesuai dengan spesifikasi laptop Anda. Adaptor sangat berpengaruh terhadap daya tahan baterai. Maka gunakanlah charger original jangan yang abal-abal. Karena dapat merusak baterai laptop karena daya listrik yang tidak seusai.
- Jika baterai dicharge sudah penuh, segera lepaskan charge baterai. Karena lama-kelamaan jika masih tetap ditancapkan akan mengurangi usia baterai bahkan bisa meledak (kabarnya baterai laptop sekarang sudah aman dari hal ini, tetapi toh sesuatu yang berlebihan itu tidak baik bukan?)
- Aktifkan icon baterai di taskbar agar Anda dapat mengontrol kondisi baterai laptop Anda.
- Manfaatkan layanan power option di bagian control panel windows Anda karena dapat membantu untuk mengoptimalkan kinerja baterai. Setting pada opsi portable atau laptop.
- Jangan membiarkan baterai Anda dalam kondisi kosong terlalu lama. Karena hal ini dapat merusak cell baterai.
Artikel Terkait:
komputer
- Win32.Sality Virus Pelumpuh Aplikasi, Cari Cara Mencegah Sejak Dini
- Tips Jeli Cara Mengganti Charger Laptop Yang Rusak
- Cara Merawat IPAD, Tablet PC Android Yang Mudah
- Cara Mempercepat Download IDM, 3 Pilihan Metode
- Cara Mengatasi Wifi Tidak Konek Internet, Sebuah Alternatif
- 15 Cara Merawat Flashdisk Yang Benar Agar Awet dan Tahan Lama
- Mencegah install program atau disable installer program
No comments:
Post a Comment
KOMENTAR OR NANYA-NANYA DISINI YA?